Ringkasan
Edisi ini memuat artikel berjudul "dari Penari Ulung ke Tukang Sapu: MARYA" yang menceritakan kehidupan I Ketut Marya (juga dikenal sebagai I Ketut Mario).
Daftar dan Judul Rubrik
Artikel"
- "Pengajauan di Djakarta: Taruhan krisis sekarang, kemungkinan untuk memerintah"
- "'Brawidjaja' Bikin Enquette: Supaja Dekat dengan Masjarakat"
- "Pertahankan Pikiran Sehat dan Giatkan Kerdja di Segala Lapangan"
- "Diperlukan Ahli-Ahli Ekonomi Praktis: dari Tukang Lowak hingga Pengusaha Besar"
- "Di Besuki Ada: Rumah Rakjat Seharga Rp3.750,-"
- "Nusakambangan bukan Neraka"
- "Soengsang Dusun Nelajan di Atas Djembatan: di mana orang Indonesia memeras orang Indonesia"
- "dari Penari Ulung ke Tukang Sapu: Marya"
- "Pionir C.T.N. Kembali ke Hutan, Kembali ke Rakjat"
- "Dunia Koran di Nederland: "De Vlam" Padam"
- "Suatu Tjandi Buku"
- "Probahan-Probahan Sosial dan Ekonomis di Timur Tengah"
Rubrik "Tanah Tumpah Darah":
- "Pameran Angkatan Perang"
- "Beaja Pengangkutan ke Djepang"
- "Konperensi Desentralisasi"
Rubrik "Kotak Pos":
- "Sebuah Sadjak Krisis Ahlak: Snapshots"
- "Rumah, Pos dan Kakus di Sibolga"
- "Satu Usul: Djudi Mesti Dibikin Mati"
- "Perumahan Atjak-Atjakan"
Rubrik "Inilah Indonesia" oleh Tjantrik
Rubrik selingan
- "Gree....ek.....ek......"
Rubrik "Gelanggang"
- "Petjahan Bertebaran" oleh Soeripman
- "Puisi 'Gadis Main Piano: Kenangan di Aula SMA 1-2'" oleh Mahbub Djunaidi
- Terjemahan Cerpen "Tawanan" oleh Luigi Pirandello
- Cerpen "Si Pukul-Tudjuh" oleh Muhamad Ali
- "Di Sekitar Aransemen dan Orkestrasi Indonesia" oleh J. A. Dungga
Rubrik "Tjatatan Nusantara"
Tipe Materi
Publikasi Berkala dan Komunitas > Publikasi Utuh > Terbitan Berkala
Nama Publikasi/Terbitan
Majalah Siasat
Nama Penerbit/Penanggung Jawab Terbitan
Soedjatmoko, dkk, Pintu Air, Jakarta
Edisi
Tahun VI No 283
Tanggal Terbit
October 12, 1952
Bahasa
Penulisan Rujukan
Majalah Siasat Tahun VI No 283. Sumber: BaliAAR
Lisensi
Domain publik mencakup karya-karya kreatif dan intelektual yang tidak dilindungi oleh hak kekayaan intelektual yang eksklusif. Karya yang masuk ke domain publik sudah tidak lagi dimiliki oleh satu individu atau perusahaan tertentu.